Mengganti Lambang Blog dengan Gambar Sendiri


Image



Pada postingan artikel sebelumnya saya telah membahas bagaimana cara mengganti icon blogger dengan mengganti favicon pada lay out/tata letak. Cara ini tentu sangat praktis, akan tetapi untuk mengganti icon blog ini juga bisa dilakukan dengan cara editing di HTML di template blog.

Dengan cara ini, ada sedikit kerumitan karena harus mengapload foto terlebih dahulu. Tentunya bagioan ini tidakk bergitu sulit, karena saya yakin anda sekalian punya akun dibeberapa social media. Jadi untuk url foto, anda tinggal mengambil dari foto-foto yang anda taruh di sisial media tersebut. 


Image

Setelah anda memiliki foto atau logo yang sudah diupload dengan disertai url foto tersebut anda sudah bisa melanjutkan untuk memasukan foto tersebut menjadi lambing blog anda. Berikut adalah cara untuk mengganti lambing blog anda dengan menggunakan gambar sendiri.

1.      Login dulu ke Blogger anda.
2.      Klik Rancangan pada Dashboard
3.      Klik Edit Html.
4.      Tekan Ctrl + F untuk mencari kode berikut ini :

<title><data:blog.pageTitle/></title>
<b:skin><![CDATA[

5.  Copy kode ini di antara kode di atas : <link href='url foto yang telah anda upload' rel='shortcut icon'/>
6.      Contohnya seperti ini :

<title><data:blog.pageTitle/></title>                                                                                <link href='alamat url foto yang telah anda upload' rel='shortcut icon'/>
<b:skin><![CDATA[    
      
7.      Setelah itu Simpan Template dan anda sudah bisa melihat hasilnya.

Sekian tips untuk hari ini.
Good Luck, Selamat Mencoba J


Related Post : 

Cara Mengganti Icon Blogger pada Adress Bar




Comments

saya juga punya artikel serupa di blog Desainew


artopraph said…
Sepertinya kita punya ide yang sama untuk di tulis brow..
maksum231 said…
Thx info....

kunjung balik di maksum231
agus sukirman said…
Trims udh bagi2.....