Bagi para blogger, menulis artikel dan
posting di blog adalah hal wajib yang harus dilakukan. Tapi akan terasa sia-sia
kalau kemudian artikel yang kita posting tidak bisa dibaca oleh penjelajah
google dan yahoo.
Menulis saja tidak cukup, google harus
mengindek artikel kita agar penjelahaj bisa menemukan artikel kita. Apakah
artikel anda sudah terindek oleh google dan yahoo? Kalau belum, berikut saya
berikan tips agar blog anda bisa terindeks di google dan yahoo.
Ada beberapa langkah yang harus dilakukan agar blog anda bisa terindek
di google dan yahoo.
1. Pertama
Langkah pertama yang harus anda lakukan tentu adalah menulis. Sebagai seorang blogger, kita wajib rajin-rajin menulis. Tujuan kita menulis tidak hanya untuk memperbanyak posting di blog kita, tetapi juga untuk mengjasilkan postingan yang berkualitas. Pengunjung tentu akan sangat senang kalau dia masuk ke sebuah situs yang menampilkan artikel-artikel yang berkualitas. Mereka tidak hanya akan senang dan betah berada lama-lama di blog anda, tetapi juga akan berkunjung lagi dikemudian hari. Semakin sering dan banyak blog anda dilihat orang, maka semakin sering google dan yahoo akan mengindeks situs anda.
2. Kedua
Daftarkan blog anda ke google dan yahoo. Sebenarnya tanpa didaftarkan pun suatu saat google dan yahoo akan mengindeks situs anda apabila anda rajin menulis dan posting di blog anda. Akan tetapi untuk mempercepat proses indeks anda bisa mendaftarkan blog anda terlebih dahulu sehingga orang bisa lebih mudah mencari blog anda.
Google
Untuk mendaftarkan blog anda ke google silahkan masuk ke webmaster google, kemudian masuk ke bagian alat web master. Biasanya dibagian ini anda akan diminta untuk masuk ke akun google anda, masukan email dan password anda. Kemudian anda akan masuk ke halaman "Selamat datang di Alat Webmaster". Masukan URL situs anda dan klik tambah situs.
Kemudian anda akan masuk ke bagian verifikasi kepemilikan situs. Pada bagian ini google ingin mengecek status kepemilikan situs. Apakah situs tersebut memang milik anda atau bukan.
Anda bisa memilih mode alternatif untuk verifikasi, kemudian pilih salah satu alternatif yang ingin anda gunukan untuk proses verifikasi. Misalnya kita memilih medtode Tag HTML. Akan muncul semacam kode atau script yang disebut dengan meta tag dan copy meta tag tersebut.
Langkah selanjutnya >> Masuk ke Blog Anda
- Masuk ke bagian templete
- Edit HTML (centang Expnad Templete Widget)
- Cari tag <head> dan <body> (untuk memudahkan pencarian klik Ctrl + F)
- Kemudian paste meta tag di antara tag <head> dan <body>
- Save
Setelah itu anda klik verifikasi dan proses inipun selesai. Kini situs anda sudah terindeks oleh goole dan google akan bisa mengindeks situs anda.
Yahoo
Untuk verifikasi ke yahoo, bisa sekaligus dilakukan ke bing dan msn. Sehingga anda tidak perlu repot-repot verifikasi ke yahoo, bing dan msn satu persatu.
Hampir sama dengan cara sebelumnya, anda harus masuk ke Bing Webmaster. Ada beberapa opsi yang bisa
dilakukan disini. Biasanya anda akan diminta untuk sign in (dengan membuat
sebuah akun) kemudian anda bisa menambahkan situs anda dengan klik "Submit
yor site to bing".
Setelah anda sign in, anda bisa klik "Submit yor site to
bing" kemudian anda akan diminta untuk memasukan beberpa keterngan untuk
profil anda dan URL situs anda. Biasanya untuk bing akan ada keterangan untuk
menambahkan sitemap dibawah bagian URL (baca juga: cara membuat site map).
Dengan demikian maka proses verifikasi di Google, Yahoo, MSN dan
Bing sudah selesai. Anda tinggal bersiap-siap agar mesin pencari tersebut
mengindeks situs anda.
-
Comments
afiliasi hotel combined itu scam
Visit and Followback My Blog !!
http://asfa-id.blogspot.com/
Saya harap followback blog saya.
gan, mampir dong ke blog ane .
sekalian ane minta kritik sama saran nya ya ..
http://www.pornyaz.com/
Tahap pertama menambahkan URL di mesin pencari:
Silahkan masuk ke http://www.google.com/addurl/?continue=/addurl
Akan terlihat dua form pengisian :
Pada kolom URL masukkan URL blog lengkap yang mau didaftarkan.
pada kolom kedua masuk kata yang ada didalam kota tersebut.
Klik kirim permintaan
mampir ea di blog ane, http://ahlibahasaarab.blogspot.com